SEJUMLAH pejabat senior Amerika Serikat telah melakukan perjalanan ke Venezuela untuk bertemu dengan pemerintahan Nicolas Maduro. Itu terjadi saat Washington berusaha untuk mengisolasi Rusia yang terus menyerang Uraina.
Menurut harian New York Times, invasi Moskow ke bekas republik Soviet itu telah mendorong Amerika Serikat untuk lebih memperhatikan sekutu Presiden Rusia Vladimir Putin di Amerika Latin.
Amerika Serikat sebenarnya sudah memutuskan hubungan diplomatik dengan Venezuela setelah Maduro terpilih kembali pada 2018 dalam ....