SEPAK BOLA

Van Dijk Ingin Fokus Dulu ke City

Sab, 30 Nov 2024

LIVERPOOL benar-benar sedang 'on-fire'. Bukan hanya di ajang Liga Primer mereka berjaya, melainkan juga di Liga Champions. Terakhir raksasa sepak bola dunia, Real Madrid, yang mereka gasak 2-0 di pertandingan kelima Liga Champions, Rabu (28/11) lalu.

Di tengah suasana yang baik, ada situasi yang mengganjal berkaitan dengan kontrak pemain. Setidaknya dua bintang 'si Merah' akan mengalami habis masa kontrak pada musim panas mendatang, yakni kapten kesebelasan Virgil van Dijk dan ujung tombak Mohamed Salah.

Pihak manajemen Liverpool belum memberikan tanda-tanda untuk mempertahankan mereka berdua. Sebagai free agent, keduanya punya hak untuk ....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement