PEMKOT Malang, Jawa Timur, menyatakan arus mudik Lebaran 2025 bakal tak seramai tahun lalu, dengan prediksi pergerakan kendaraan menurun 24,34%.
Kepala Dinas Perhubungan Kota Malang R Widjaja Saleh Putra menyampaikan prediksi kendaraan masuk Kota Malang di periode Lebaran tahun ini sekitar 281.399 unit, atau menurun ketimbang Lebaran tahun sebelumnya yang tercatat 287.435 unit.
Perkiraan kendaraan keluar Kota Malang sebanyak 269.865 unit. Angka itu juga menurun jika di....