EKONOMI

Satgas Meneriakkan Koordinasi yang Lemah

Jum, 09 Agu 2024

PEMERINTAH secara tidak langsung mengakui lemahnya koordinasi antarkementerian dan lembaga dengan pembentukan satuan tugas (satgas). Itu termasuk yang terbaru satgas pengawasan barang impor sebagai respons terpuruknya industri dalam negeri akibat serbuan produk impor ilegal.

"Terlalu sering pemerintah kita melahirkan satgas-satgas yang akibatnya kemudian, istilah kita, itu menjadi sebuah kebiasaan buruk bagi pemerintah karena ketika satgas dibentuk, itu menunjukkan bahwa pemerintah lemah dalam koordinasi birokrasi," ujar Direktur Eksekutif Asosiasi Pertekstilan Indonesia (API) Danang Girindrawardana dalam diskusi Indef bertajuk Industri Tekstil Menjerit, PHK Melejit, kemarin.

Pembentukan satgas sekadar penenang publik. Pasalnya, kata Danang, belum ada dari satgas bentukan pemerintah yang pada akhirnya menghasilkan penun....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement