OLAHRAGA

Atletico Bermodal Jamu MU

Rab, 23 Feb 2022

LAGA melawan Manchester United dalam leg pertama 16 besar Liga Champions Eropa, dini hari WIB nanti, bisa menjadi peluang Atletico Madrid menemukan identitas mereka dan kembali ke jalur kemenangan.

Skuad asuhan Diego Simeone menemukan performa terbaik setelah mengalahkan Osasuna 3-0, akhir pekan lalu. Sebelumnya, Los Rojiblancos--julukan Atletico--empat kali takluk dari enam laga di semua kompetisi.

Setelah menjuarai Liga Spanyol tahun lalu, Atletico kini berada di urutan kelima klasemen. Mereka berjuang masuk ke zona Liga Champions Eropa musim depan, atau posisi empat besar. Bulan lalu, Atletico juga kalah di P....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement