NUSANTARA

Krisis Air Bersih Terus Meluas

Sen, 26 Agu 2024

BADAN Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) di sejumlah kabupaten di Jawa Barat masih harus bekerja keras mendistribusikan air bersih. Kekeringan terpantau terus meluas di provinsi itu. Di Kabupaten Pangandaran, krisis air bersih menimpa warga 10 desa di empat kecamatan. Distribusi air bersih sudah dilakukan BPBD sejak 23 Agustus.

"Sebanyak 230 kepala keluarga atau 790 jiwa terdampak oleh krisis air bersih. BPBD Pangandaran telah mendistribuskan 405 ribu liter air ke wilayah terdampak," ujar Humas BPBD Jawa Barat Hadi Rahmat, kemarin.

Di Kabupaten Garut, sebanyak 93 KK atau 400 jiwa warga Desa Karangtengah, Kecamatan Kadungora, sangat bergantung pada distribusi air bersih bantuan dari BPBD Garut dan PDAM Garut. BPB....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement