PROPERTI

PU-Pera Perkuat Aturan Bangunan Tahan Gempa

Sen, 02 Sep 2024

BADAN Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menyampaikan Indonesia berpotensi mengalami gempa megathrust. Oleh karena itu, membuat bangunan tahan gempa merupakan upaya yang harus dilakukan sebagai bentuk mitigasi. Staf Khusus Menteri PU-Pera Bidang Sumber Daya Air Arie Setiadi Moerwanto telah menyiapkan berbagai langkah untuk memperkuat bangunan di Indonesia.

"Ancaman guncangan gempa harus disikapi secara bijak dengan menerapkan langkah-langkah strategis dengan mewujudkan upaya pengurangan risiko bencana, melalui mitigasi struktural dan nonstruktural, dan kesiapsiagaan," kata Arie dalam webinar yang dilaksanakan Institut Teknologi Sepuluh Nopember (ITS), Surabaya, kemarin.

Menurut dia, mewujudkan bangunan tahan gempa perlu melibatkan berbagai pihak dan terintegrasi antara kementerian, lembaga, dan....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement