ARTIS cantik berdarah campuran Aceh dan Polandia, Enzy Storia, berhasil meraih gelar sarjana setelah menunda kuliah selama sembilan tahun.
Dirinya mulai menginjakkan kaki di dunia hiburan pada 2009 sebagai model. Tuntutan pekerjaan membuat Enzy terpaksa menunda pendidikan lebih tinggi seusai menamatkan SMA pada 2010.
Kini dia berhasil diwisuda bersama ratusan teman lainnya di salah satu universitas swasta di Jakarta. Istri dari Molen Kasetra itu mengaku bersyukur telah melewati masa sulit hingga mencapai ....