SELEBRITAS

Donasi untuk Pusat Terapi Autisme

Rab, 25 Jun 2025

PERSONA grup idola K-pop, Suga BTS, memberikan donasi senilai Rp59,6 miliar untuk membangun pusat terapi khusus pasien gangguan spektrum autisme (GSA).

Melansir dari Sports Seoul, Rumah Sakit Severance yang berlokasi di Seoul, Korea Selatan, telah mengadakan upacara peletakan batu pertama untuk pembangunan pusat terapi GSA tersebut. Nama pusat terapinya ialah Pusat Terapi Min Yoon-gi, sesuai dengan nama asli Suga. Pusat Terapi Min Yoon-gi ditargetkan akan rampung pada September 2025.

Pusat terapi itu akan memberikan berbagai layanan kepada pasien anak-anak dan remaja GSA, seperti terapi wicara, psikologi, dan perilaku. Nantinya pusat terapi itu dapat mendukung pengobatan jangka menengah hingga panjang lebih dari 10....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement