PENYIDIK Jatanras Direktorat Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya mengungkap identitas S dan K yang tertulis dalam kertas di lokasi penemuan mayat GAH, 64, dan DAW, 36, di Cinere, Kota Depok.
Menurut Kepala Subdit Jatanras Polda Metro Jaya AKB Samian, kedua orang itu merupakan kerabat korban. "Masih keluarga korban," kata Samian kepada wartawan, kemarin.
Ia pun membenarkan pihaknya telah melakukan pemeriksaan terhadap S dan K. Kendati demikian, Samian enggan memerinci lebih lanjut soal hasil pemeriksaan itu. S dan K diminta keterangan terkait dengan informasi GAH dan DAW, ibu dan anak yang ditemukan meninggal dunia. "Sudah ....