JIN BTS, 29, dinyatakan positif covid-19 berbarengan dengan RM dan Suga saat menjalani karantina mandiri terpisah setelah konser tatap muka pertama BTS di Los Angeles, Amerika Serikat, awal Desember 2021.
Jin dan RM mengetahui hasil positif itu setelah Suga mengumumkan dirinya terinfeksi covid-19 pada Jumat (24/12). Tepat pada Hari Natal 25 Desember, Big Hit Music menyatakan bahwa Jin dan RM juga dike....