NUSANTARA

Kapal Pelni Bergerak ke Wilayah Bencana

Rab, 27 Jan 2021

BANTUAN kemanusiaan terus mengalir untuk korban gempa di Sulawesi Barat dan banjir di Kalimantan Selatan. Kemarin, sebanyak 691 koli barang bantuan dikirimkan PT Pelayaran Nasional Indonesia (Pelni) menggunakan KM Egon.

"Dari 690 koli, 220 di antaranya merupakan barang bantuan dari Pelni Group. Bersama dua anak usaha, yakni PT SBN dan PT PIDC, kami bahu-membahu untuk meringankan korban bencana," kata Plt Kepala Kesekretariatan Perusahaan PT Pelni, AAN Budi Tresnawan.

KM Egon bertolak dari Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya, Jawa Timur. Kapal tipe ro-ro itu membawa kebutuhan pokok, obat-....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement