SEPAK BOLA

Kemegahan Stadion Piala Dunia Qatar 2022

Jum, 21 Okt 2022

PIALA Dunia 2022 bakal digelar di Qatar pada 20 November-18 Desember 2022. Sebanyak 32 negara akan berpartisipasi dalam ajang yang digelar empat tahun sekali itu. Sebanyak delapan stadion telah disiapkan tuan rumah sebagai tempat berlangsungnya pertandingan. Stadion-stadion tersebut merupakan yang terbaik serta
terbilang sangat mewah dan canggih. Salah satu kecanggihannya ialah memiliki sistem pendingin. Hal itu mengingat Qatar sebagai sebuah negara dengan iklim kering yang panas.

Delapan arena untuk Piala Dunia 2022 Qatar berasal dari stadion baru dan beberapa yang direnovasi serta dibangun kembali. Qatar dilaporkan menghabiskan biaya 140 miliar pounds atau sekitar Rp2.400 triliun untuk pembangunan stadion.

Stadion Lusail menjadi stadion terbesar yang dibangun Qatar untuk persiapan Piala Dunia 2022. Stadion yang pembangunannya dimulai sejak 2017 itu dapat menampung hingga 80 ribu penonton. Bentuk stadion itu mengusung desain dekoratif yang membentuk mangkuk atau bejana khas Arab. Atapnya bisa melin....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement