KEMENTERIAN Pertanian (Kementan) terus mengampanyekan penggunaan sorgum sebagai pengganti gandum. Kementan juga mendukung Kabupaten Lamongan menjadi kawasan pengembangan komoditas pangan sorgum.
Hal itu disampaikan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo saat panen raya sorgum di Desa Gondanglor, Kecamatan Sugio, Senin (22/8).
"Pak Dirjen, saya mau sorgum di Lamongan ini dijadikan bibit semua ya, masa padi melulu, jagung melulu, ayo kita kembangkan variasi-variasi yang lebih enak. Bahkan, popcorn dari sorgum lebih enak. Sorgum itu adalah tanaman nenek kita. Kal....