POLKAM

Masyarakat Sipil Pesimistis Pembunuhan Munir Terungkap

Sel, 07 Sep 2021

MASYARAKAT sipil mendesak pemerintahan Presiden Joko Widodo untuk mengungkap aktor intelektual dalam kasus pembunuhan aktivis hak asasi manusia (HAM) Munir Said Thalib. Pengungkapan aktor intelektual dalam kasus yang terjadi pada 17 tahun lalu ini sekaligus membuktikan pemerintah serius mengembangkan dan memperbaiki demokrasi di Indonesia. Demikian diungkapkan sejumlah aktivis demokrasi dan HAM dalam konferensi pers 17 Tahun Pembunuhan Munir secara daring, kemarin.

Anita Wahid dari Public Virtue menyebutkan pengungkapkan aktor inteklektual pembunuhan Munir ini perlu dilakukan saat ini karena kondisi demokrasi di Indonesia selama masa pemerintahan Jokowi semakin menurun. “Ini terlihat dari fenomena saat ini di mana pejuang demokrasi dan HAM untuk mendapat ancaman semakin terbuka,” katanya.

Desakan untuk mengungkap kasus ini, tambah Feri Amsari dari Themis Indonesia, juga menunjukkan pemerintah menghargai nila-nilai Pancasila yang selama ini dinilai telah dibunuh karena me....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement