INTERNASIONAL

Mesir Kecam Serangan Israel ke Suriah

Sen, 05 Mei 2025

MENTERI Luar Negeri Mesir Badr Abdelatty menegaskan komitmen negaranya untuk mendukung persatuan dan kedaulatan Suriah. Abdelatty juga mengutuk serangan udara Israel di Damaskus, dekat istana kepresidenan Suriah.

Sedikitnya satu orang tewas dan empat lainnya terluka pada Jumat (2/5) malam ketika Israel melancarkan serangan udara ke 20 wilayah di Suriah. Beberapa jam sebelumnya jet-jet tempur Israel terlihat menyerang kawasan dekat istana kepresidenan di ibu kota Damaskus.

Abdelatty menyatakan serangan itu merupakan pelanggaran terhadap Perjanjian Pemisahan Pasukan 1974 yang ditandatangani Israel-Suriah. Hal itu ditegaskan Abdelatty dalam percakapan telepon dengan penasih....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement