SELEBRITAS

Pengalaman Pertama

Min, 06 Jun 2021

PRESENTER dan penyiar radio Ayu Dewi terpilih sebagai pengisi suara (dubber) film Raya and The Last Dragon versi bahasa Indonesia yang diputar secara streaming mulai Jumat, 4 Juni 2021.

Dalam film animasi itu, perempuan berusia 36 tahun tersebut memerankan tokoh Sisudatu, seekor naga sakti. Ia bukan hanya makhluk air yang indah dengan kekuatan sihir yang tak terkalahkan seperti kata legenda, melainkan juga sosok lucu nan humoris.

Sama-sama lucu dan humoris itulah yang kiranya membuat Ayu terpilih menjadi Sisu. Meskipun bisa melucu, Ayu mengaku bekerja keras dalam memerankan Sisu sebab ia....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement