POLKAM

Prabowo Mau Jaga Keseimbangan

Sab, 07 Jun 2025

Kubu Presiden Prabowo Subianto diperkirakan hendak menjaga keseimbangan politik dengan memperlihatkan keakraban dengan Ketua Umum DPP PDIP Megawati Soekarnoputri yang berada di luar Koalisi Merah Putih (KMP). 

"Pemerintah terlihat ingin menjaga keseimbangan politik dengan semua kalangan," kata pengamat politik dari UIN Syarif Hidayatullah, Adi Prayitno, di Jakarta, kemarin. 

Pemerintahan Prabowo, lanjutnya, juga menjaga relasi dengan mantan Presiden Joko Widodo (Jokowi) serta Susilo Bambang Yudhoyono (SBY). "Akan tetapi, belakangan dengan Teuku Umar (kediaman Megawati) juga terlihat terbangun k....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement