SELEBRITAS

Raline Shah Keluar Masuk Hutan hingga ke Afrika

Sel, 26 Okt 2021

PENGALAMAN berinteraksi dengan satwa liar, keluar masuk hutan hingga ke Afrika di waktu kecil, telah membentuk model dan aktris Raline Shah, 36, menjadi sosok penyayang satwa. Tidak mengherankan jika ia pun ikut menggalang donasi untuk para satwa yang terdampak pandemi covid-19 melalui kampanye Save Our Zoo bersama PKBSI.

"Saya dari kecil memang dekat dengan hewan peliharaan di rumah, memang sengaja dikenalkan oleh ayah saya. Jadi seperti orang bilang, tak kenal maka tak sayang, saya juga jadi sayang dengan satwa," ujarnya saat hadir dalam Instagram live yang diselenggarakan oleh BenihBaik.com, pekan lalu.

Kecintaan Raline pada satwa ternyata atas pengaruh sang ayah, Rahmat Shah, yang merupakan pengusaha, aktivis lingkungan yang juga Ketua Umum Perhimpunan Kebun Binatang Se-Indonesia (PKBSI), sebuah organisasi....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement