AL-AQSA terletak di jantung Kota Tua Jerusalem di sebuah bukit yang dikenal orang Yahudi sebagai Har ha-Bayit, atau Temple Mount, dan oleh umat Islam secara internasional sebagai Al-Haram, Al-Sharif, atau The Noble Sanctuary.
Lapangan seluas 14 hektare di sudut tenggara Kota Tua direbut Israel dalam Perang Enam Hari 1967 bersama sisa-sisa Jerusalem Timur yang kemudian dianeksasi dan tidak pernah diakui secara internasional.
Israel menganggap semua Jerusalem adalah ibu kotanya, tetapi Palestina menginginka....