HUMANIORA

RS St Carolus Summarecon Serpong Dukung Revitalisasi GSI

Sen, 28 Agu 2023

RUMAH Sakit St Carolus Summarecon Serpong menerima piagam penghargaan atas prestasinya juara 1 kategori rumah sakit sayang ibu dan bayi (RSSIB) pada Lomba Gerakan Sayang Ibu tingkat Kabupaten Tangerang. Lomba ini diadakan oleh Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Kabupaten Tangerang.

“Gerakan Sayang Ibu (GSI) merupakan suatu gerakan yang dilaksanakan dalam upaya membantu salah satu program pemerintah untuk peningkatan kualitas hidup perempuan melalui berbagai kegiatan yang berdampak terhadap upaya penurunan angka kematian ibu karena hamil, melahirkan, dan nifas," ujar Direktur Rumah Sakit St Carolus Summarecon Serpong, dr Indra, lewat keterangan yag diterima kemarin.

Indra menambahkan, pihaknya juga berkomitmen mendukung revitalisasi GSI untuk menurunkan angka kematian ibu dan bayi, serta stunting. RS St Carolus Summarecon Serpong turut memberikan inovasi layanan yang komprehensif untuk kesehatan ibu dan ana....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement