EKONOMI

Sawit Butuh Dukungan untuk Tumbuh

Sel, 23 Mei 2023

GABUNGAN Pengusaha Kelapa Sawit Indonesia (GAPKI) menilai sejumlah tantangan masih harus dihadapi industri sawit untuk maju.

Untuk itu dibutuhkan kolaborasi berbagai pihak untuk mendukung keberlanjutan industri ini yang telah berkontribusi besar dalam menopang perekonomian pascapandemi covid-19. Ekspor sawit menyentuh rekor tertinggi dan mendorong kesejahteraan para petani sawit.

Direktur Eksekutif GAPKI Mukti Sardjono saat menerima kunjungan Media Indonesia menyampaikan pihaknya memiliki empat ....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement