POLKAM

Wapres Minta Kampung Bahari Atasi Kemiskinan

Sel, 16 Mei 2023

WAKIL Presiden (Wapres) RI Ma'ruf Amin, kemarin, meresmikan Kampung Bahari Nusantara binaan TNI Angkatan Laut (AL) yang tersebar di 68 titik binaan di seluruh Indonesia. Peresmian oleh Wapres mengambil tempat di salah satu wilayah binaan, yakni Pulau Untung, Kepulauan Seribu, DKI Jakarta.

Bersamaan dengan itu, dilaksanakan peresmian di enam wilayah lainnya yang meliputi Simeulue (Aceh), Kotabaru (Kalimantan Selatan), Morotai (Maluku Utara), Ternate (Maluku Utara), Timika (Papua Tengah), hingga daerah Sorong (Papua Barat Daya).

Ma'ruf menyampaikan pembangunan kampung tersebut sebagai bagian dari paradigma baru pembangunan perdesaan. Tren itu muncul karena sekitar 45% penduduk bumi....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement