SELEBRITAS

Yakin Kekuatan Bermimpi

Rab, 27 Des 2023

BERANI bermimpi dan percaya bahwa kekuatan mimpi sangat luar biasa diterapkan sejumlah orang. Hal yang sama juga dilakukan vokalis grup band musik D'Masiv, Rian Ekky Pradipta. Lelaki kelahiran Yogyakarta, 37 tahun silam, itu mengungkapkan setiap bulannya ia terus menambah daftar mimpi yang ingin dikejarnya.

"Aku dulu punya mimpi yang ternyata mimpi-mimpi aku itu semuanya kesampaian. Makanya setiap bulan atau setiap tahun, aku menambah list mimpiku. Apa yang aku capai sampai hari ini adalah bagian dari mimpi-mimpi yang sudah aku rajut dari pertama kali di band sama teman-teman D'Masiv," tutur Rian saat sesi perbincangan di kanal Youtube Katatalkinc, Senin (25/12).

"Bahkan, banyak hal yang sudah kita bayangkan jauh sebelumnya, tapi itu terjadi hari ini. Jadi, ketika kita menjaga mimpi kita dan rawat terus da....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement