MEGAPOLITAN

Turunkan Angka Pengguna Narkotika

Jum, 22 Nov 2024

PENGGUNA narkotika di Indonesia mencapai 3,33 juta, atau 1,7% dari jumlah penduduk. Angka itu sangat besar dan menjadi pasar para penjahat yang mencoba menipu dan memprovokasi masyarakat.

Demikian dikatakan Kepala Badan Narkotika Nasional (BNN) RI Komjen Marthinus Hukom dalam keterangannya, kemarin. BNN berkomitmen untuk menurunkan angka penyalahgunaan narkotika, khususnya para pengguna.

"Kami berkomitmen untuk menurunkan angka penyalahgunaan narkotika. Di 2021, persentasenya sebanyak 1,9%, menurun jadi 1,7% di 2023. Paling mengkhawatirkan, ada 312 ribu anak remaja yang masih hijau, bahkan dari umur 10 tahun su....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement