OPINI

Aku Ingin Hidup 50 Tahun Lagi

Rab, 18 Sep 2024

ADA dua kisah singkat tentang manusia satu abad yang hidupnya sungguh berarti. Pertama, sungguh saya merasa terhormat ketika Pak Emil Salim sering menelepon, dan sesekali mengundang saya untuk datang ke rumah beliau. Biasanya kemudian kami berbincang tentang perubahan iklim, isu favorit dan concern utama beliau.

Pak Emil selalu membuka pembicaraan dengan sebuah pertanyaan to the point, tanpa basa-basi, yang selalu dilanjutkan dengan pertanyaan-pertanyaan beruntun--suatu metode akademis yang telah menjadi bagian penting dalam hidupnya.

Ia akan bertanya tentang dampak perubahan iklim terhadap pangan di Indonesia. Apakah IPB sudah memiliki riset tentang hal tersebut? Bagaimana strategi IPB untuk....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement