EKONOMI

AS Hengkang, RI Hadapi Dilema Kembangkan EBTekonomi

Jum, 31 Jan 2025

MENTERI Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Bahlil Lahadalia menyebut pemerintah mengalami dilema dalam pengembangan energi baru dan terbarukan (EBT) setelah pemerintahan baru Amerika Serikat (AS) menyatakan hengkang dari Perjanjian Iklim Paris (Paris Agreement).

"Saya jujur mengatakan, sebenarnya kita pada posisi yang sangat dilematis untuk mengikuti gendang ini," ucapnya dalam acara bertajuk Mengakselerasi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia: Tantangan dan Peluang di Era Baru di Jakarta, Kamis (30/1).

Ia menjelaskan, komitmen negara-negara di dunia, termasuk Indonesia, untuk mengembangkan EBT berangkat dari komitmen Paris Agreement. Hampir semua lembaga keuangan dunia mau membiayai proyek energi hijau. Namun AS selaku inisiator Paris Agreement itu kini justru menyatakan mundur dari komitme....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement