KULINER

Inovasi Rasa Cinnamon Roll

Min, 15 Agu 2021

SEMERBAK harum muncul dari kotak penuh gambar nan warna-warni itu. Ketika dibuka, dua potong roti sebesar kepalan tangan orang dewasa tampak menggoda.

Sinamon Jakarta baru saja hadir di Ibu Kota akhir Mei silam. Restiyani Hood, sang pemilik, semula hanya menjalankan usaha di Bali, tepatnya sejak April 2020.

Restiyani atau yang akrab disapa Resti bersama suami, di masa awal pandemi covid-19 merasa kesulitan untuk mendapat camilan favorit yakni cinnamon roll. Namun, berbekal hobi membuat roti dan resep warisan mertua di Amerika Serikat, ia a....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement