SELEBRITAS

Isabelle Fuhrman Kembalinya si Ikon Horor

Sen, 18 Jul 2022

PERUSAHAAN produsen dan distributor film yang bermarkas di Hollywood, Paramount Movies, merilis trailer film horor Orphan: First Kill yang kembali dibintangi oleh aktris Isabelle Fuhrman. Film ini adalah prekuel dari film Orphan (2009) yang merupakan salah satu ikon film horor abad ke-21.

Isabelle Fuhrman masih berusia 12 tahun saat memerankan Esther, seorang anak yatim piatu psikopat berusia 12 tahun, di film Orphan (2009).

Kini ia sudah menjadi seorang gadis berusia 25 tahun yang akan memerankan Esther di usia 9 tahun pada Orphan: First Kill. Fuhrman pun mengaku sangat tidak sabar ....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement