HUMANIORA

1,5 Juta Anak Dieksploitasi

Sab, 15 Jun 2024

Sebanyak 1,5 juta anak di Indonesia diduga dieksploitasi menjadi pekerja dan rentan menjadi korban eksploitasi seksual serta tindak pidana perdagangan orang (TPPO).

Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Ai Maryati Solihah mengungkapkan hal itu di Jakarta, kemarin.

Ai menuturkan sekitar 75% pemerintah daerah sudah memiliki regulasi penghapusan pekerjaan anak. Dari angka tersebut, 58% di antaranya belum memiliki rencana aksi penghapusan peker....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement