MEGAPOLITAN

Jangan Rendahkan Budaya Betawi

Sen, 03 Jul 2023

JIKA biasanya kesenian tradisional disuguhkan pada saat acara atau upacara adat yang sakral, lain halnya dengan yang terjadi saat ini. Pasalnya, sejumlah kesenian tradisional saat ini kerap kali disalahgunakan.

Semisal kesenian ondel-ondel yang acap kali digunakan oknum untuk mengamen di jalanan hingga menyusuri permukiman warga.

Hal itu tentu mengurangi muruan ondel-ondel yang merupakan salah satu kesenian khas warga Betawi. Padahal, Pemerintah Provinsi DKI Jakarta sudah melar....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement