POLKAM

Tim Pemenangan Nasional Amin bukan Karbitan

Rab, 15 Nov 2023

CALON presiden (capres) Anies Baswedan mengatakan Tim Pemenangan Nasional Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Amin) merupakan figur yang kompeten, bukan karbitan. Mantan Kepala Badan SAR Nasional Marsekal Madya TNI (Purn) Muhammad Syaugi Alaydrus terpilih sebagai kapten Tim Pemenangan Nasional Amin.

"Semua yang di belakang sini ialah pemimpin-pemimpin di bidangnya masing-masing," kata Anies di sebuah kediaman, Jalan Diponegoro 10, Menteng, Jakarta Pusat, kemarin.

Anies pun berharap dengan pengalaman Syaugi bisa menambah kontribusi besar dalam pemenangan pasangan Amin di Pilpres 2024. "Kita ingin agar ketua kapten ini benar-benar bisa mengelola sumber daya yang kita miliki menjadi....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement