OPINI

Urgensi Politik Kebangsaan

Sen, 13 Mei 2024

SETELAH presiden dan wakil presiden terpilih ditetapkan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), situasi politik yang seharusnya merupakan momen di mana kalender politik kembali berjalan, dalam nyatanya mungkin masih belum sepenuhnya pulih. Residu politik merupakan hal yang wajar dalam setiap kontestasi politik. Soalnya ialah, apakah cukup tersedia kemampuan untuk mentransformasi residu politik menjadi semacam rabuk bagi politik yang lebih tinggi, yakni politik kebangsaan.

Pagi-pagi perlu ditegaskan bahwa ungkapan tersebut tidak dimaksudkan untuk mengabaikan seluruh dinamika yang berkembang, bahkan sebaliknya. Pun tidak dimaksudkan untuk membuka jalan bagi pikiran sempit dan transaksional. Yang dimaksud adalah suatu upaya bersama, suatu dialog, atau bahkan suatu langkah bersama seluruh komponen bangsa guna menemukan cara baru untuk dapat bergotong royong membangun set....

Belum selesai membaca berita ini ? Selesaikan dengan berlangganan disini Berlangganan

Advertisement

Advertisement