KETUA Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi (MKMK) I Dewa Gede Palguna mengaku remuk melihat kondisi MK saat ini yang makin hari makin dilemahkan. Sebagai mantan hakim konstitusi, dia kecewa melihat pembuat kebijakan yang kian memperburam masa depan MK. Berikut ialah petikan wawancaranya dengan wartawan Media Indonesia Dinda Shabrina di Jakarta, kemarin.
Apa pandangan Anda terhadap situasi MK hari ini, terutama soal rencana pengesahan....